Review Produk HPE ML350 Gen10

hpe ml350 gen10

HPE ML350 Gen10 – Dunia bisnis di berbagai lini khususnya bisnis digital pasti akan membutuhikan sebuah perangkat jaringan yang dapat diandalkan dan kinerja yang maksimal. Salah satu perangkat jaringan yang memiliki peran penting adalah server.

Memang jenis server ada banyak variasinya namun yang akan kita bahas kali ini adalah server menara atau server tower yakni HPE ML350 Gen10.

Produk ini menjadi produk server tower yang menjadi pilihan banyak perusahaan. Apa saja keunggulan produk produk ini? Untuk menjawab pertanyaan ini mari kita simak review lengkapnya berikut ini:

HPE ML350 Gen10

HPE memang terkenal akan lini produk servernya yang berkualitas, salah satunya yakni HPE ML350 Gen10.

HPE mengklaim bahwa produk ini ini memiliki peningkatan kinerja hingga 71% dibanding dengan generasi 9.

Produk ini menawarkan fitur lengkap seperti dual prosesor, memori yang luas, dan penyimpanan yang sangat lega.

Sebagai server tower HPE ini cocok untuk bisnis kecil hingga menengah yang mana membutuhkan sebuah server handal, dengan ukuran yang cukup kompak yang mampu mendukung bisnis di masa depan.

Apa itu HPE ML350 Gen10

HPE ML350 Gen10 mungkin adalah sebuah server tower HPE yang terbaik untuk versi harga yang paling terjangkau yang dilengkapi dengan CPU 6-core 1.7GHz Xeon Bronze 3104, DDR4 8GB dan S100i tertanam pengontrol SATA. 

Sedangkan dengan HPE harga yang paling mahal sudah menggunakan prosesor 8-core 2.1GHz Xeon Silver 4110, DDR4 16GB dan kartu RAID Smart Array P408i-a yang menambahkan dukungan SAS 3 12Gbits/dtk ke campuran penyimpanan.

Spesifikasi HPE ML350 Gen10

Jika dilihat produk ini mengusung spesifikasi menengah ke atas namun dengan harga yang cukup terjangkau. Berikut adalah spesifikasinya:

  • Server: HPE ProLiant ML350 Gen10, konfigurasi PSU redundan
  • CPU: Intel Xeon Silver 4210 (8 inti/ 16 utas)
  • Memori: 1x 16GB DDR4-2666 ECC RDIMM dan 6x 16GB ECC RDIMM
  • Penyimpanan: Samsung 960GB SATA SSD

Spesifikasi diatas adalah versi harga termurahnya sehingga bisa Anda jadikan patokan versi mana yang mungkin cocok untuk bisnis Anda.

Mengapa Pilih HPE ML350 Gen10

Ada beberapa hal yang bisa menjadi pertimbangan dalam memilih HPE ML350 Gen10. Seperti sistem modular pada CPU dan modul memori yang berbaris satu sama lain, dan juga disertai dengan sistem pendingin yang lebih baik.

Sistem pendingin ini terdiri dari empat kipas yang terletak di belakan tempat hard drvice dan dua lagi di bagian panel belakang yang merupakan standar pendinginan dasar.

Sedangkan kipas generasi 9 berjumlah 8x kipas yang terletak di bagian belakang hard drive dan dua lagi untuk kipas CPU.

Secara umum memang versi generasi 10 ukurannya terlihat lebih kecil namun memiliki performa yang sangat tinggi dengan prosesor intel scalable yang mendukung slot memori DIMM 24x hingga 2666MHz, dan dukungan untuk lebih banyak solid state drive NVMe.

Anda dapat menginstal satu atau dua prosesor Intel Xeon Scalable dari keluarga Bronze, Silver, Gold, atau Platinum hingga 28 core, seperti Platinum 8180.

Tips Membeli Produk HPE ML350 Gen10

Sebelum membeli produk, alangkah baiknya Anda mengetahui apa kebutuhannya terlebih dahulu, apakah produk ini cocok untuk bisnis Anda atau tidak.

Secara keseluruhan produk ini memang dirancang untuk bisnis kecil hingga menengah yang berbentuk menara server sehingga CPU dan memori dapat di konfigurasi menurut kebutuhan.

Tak hanya itu saja GPU dan akselerator juga dapat Anda konfigurasi sesuai dengan kebutuhan. Berikut adalah beberapa hal yang perlu Anda ketahui dalam memilih produk-produk ini:

Cek Keaslian HPE ML350 Gen10

Hal paling utama sebelum Anda membeli di sebuah toko adalah untuk mengecek keasliannya. Yang pasti, dibelakang back panel terdapat nomor serinya. Di nomor seri itu memang bisa diindikasikan jika barang tersebut dijamin asli dari HPE secara langsung.

Namun, ada cara yang sangat bisa diandalkan dalam membeli produk tersebut yang dijamin original. Adalah dengan membelinya di salah satu distributor resmi dari HPE secara langsung. Distributor dari HPE dijamin menjual berbagai macam barang dari HPE yang asli. Jaminan keaslian tentunya sangat penting agar barang yang Anda beli kualitasnya sama dengan kualitas dari pabriknya yang resmi, dijamin berkualitas.

Beli di Toko Terpercaya

Berikutnya, yang sudah disinggung diatas adalah dengan membeli di toko yang terpercaya. Toko yang terpercaya adalah toko yang merupakan partner resmi HPE yang dijamin menjual barang-barang dari HPE secara langsung alias dijamin asli. Toko yang terpercaya juga toko yang sudah banyak feedbacknya dari banyak orang. Tidak ada salahnya bukan kali ini menilai toko dari ratingnya?

Garansi HPE ML350 Gen10

Cara berikutnya setelah Anda membeli adalah mengecek apakah garansi yang Anda dapatkan memang masih sesuai masa garansinya. 

Caranya sangatlah mudah, Anda tinggal mengunjungi saja web alamat https://support.hpe.com/hpsc/wc/public/home. Disitu nanti akan ada tampilan seperti ini:

hpe ml350 gen10

Setelah Anda menuliskan serial number, lalu pilih saja tempat dimana Anda membeli, disini misal Anda membeli di distributor resmi HPE Indonesia, maka tempat yang Anda pilih adalah Indonesia. Setelah itu klik submit saja.

Nantinya, Anda bisa mendapati seberapa masa garansi pada produk yang Anda miliki. Jika memang sesuai dengan apa yang penjual pada toko tersebut katakan, maka dijamin memang barang tersebut masih baru dan asli juga.

Dimana Membeli HPE ML350 Gen10

Sekarang, pertanyaannya adalah dimana Anda bisa membeli produk yang dijamin asli, masa garansi yang panjang, dan juga dengan harga yang terjangkau? Anda bisa mempercayakannya saja kepada NetData yang sudah dijamin 100% merupakan distributor resmi dari HPE Indonesia!

Harga HPE ML350 Gen10

Mengapa Anda harus memilih NetData sebagai tempat yang sangat tepat dimana Anda bisa membeli? Karena Anda bisa mendapatkan harga yang dijamin lebih murah daripada yang lainnya. 

Apakah Anda tertarik? Anda bisa menghubungi langsung NetData untuk informasi terkait harga yang lebih lanjut.

Beli HPE ML350 Gen10

Beli produk ini di NetData dijamin sangat menguntungkan, mengapa? Tentunya selain dengan harga yang terjangkau dan lebih murah daripada yang lainnya, NetData merupakan distributor resmi HP yang pastinya Anda bisa mendapatkan garansi yang dimana untuk sistem claim garansi dijamin mudah karena bisa langsung ke NetData saja.

Ada juga berbagai promo menarik yang bisa Anda dapatkan di NetData yang dijamin bisa membuat Anda merasa lebih untung membeli produk yang sedang Anda butuhkan dan Anda inginkan ini!

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Semua operasional PT. Network Data Sistem akan menggunakan domain nds.id per tanggal 8 Mei 2019. Semua informasi/promosi dalam bentuk apapun selain menggunakan domain nds.id bukan tanggung jawab PT. Network Data Sistem Tutup