Review Cisco 1811

Review cisco 1811

Sekarang ini, kebutuhan akan internet memang sangat banyak mengenai cisco 1811. Bayangkan saja, untuk setiap tempat seperti sekolah, universitas, perkantoran, bahkan pada rumah saja sekarang ini memasang internet dengan menyewa pada ISP yang menyediakan wifi. Anda pun juga mungkin tidak akan bisa terbebas dari internet selama sehari saja. Ini membuktikan bahwa internet memang merupakan kebutuhan primer untuk sebagian besar orang.  

Bagi pengguna internet rumahan atau internet pada kantor, mungkin Anda mengetahui apa itu router. Router menerima dan mengirim data di jaringan komputer. Router terkadang bingung dengan hub jaringan, modem, atau switch jaringan. Namun, router dapat menggabungkan fungsi komponen ini, dan terhubung dengan perangkat ini, untuk meningkatkan akses internet atau membantu membuat jaringan bisnis.

Kembali ke pembahasan router, mungkin Anda yang sudah menggunakan router sedari dulu perlu untuk mengupgrade router Anda. Karena, seiring perkembangan zaman, router memang mengalami berbagai perubahan yang signifikan. Maka dari itu, tidak heran kalau Anda perlu untuk upgrade router Anda menjadi yang lebih baru yang pastinya dapat meningkatkan jaringan internet Anda.

Bagi Anda yang sedang mencari router, tentunya Anda harus mencari mana merk yang sudah terbukti akan kualitasnya. Router dengan kualitas yang sangat bisa diandalkan tentunya adalah merk Cisco.

Salah satu router Cisco yang bisa Anda pilih adalah Cisco 1811 Integrated Services Router.

Cisco 1811

Apakah Anda sudah siap untuk mengganti router lama Anda yang miskin akan fitur dengan menggunakan Cisco 1811 yang kaya akan fitur ini? Router ini merupakan router berkualitas yang menyediakan layanan jaringan, komputasi, dan WAN internal hingga 10 kali lipat kinerja ISR generasi sebelumnya.

Router Cisco 1811 merupakan router yang sangat cocok bagi Anda yang memiliki jaringan internet dengan skala yang besar sampai menengah. Memang, ini merupakan router yang dipergunakan bagi perusahaan yang memiliki banyak cabang atau memiliki banyak device yang terkoneksi pada satu wifi.

Deskripsi Singkat Produk

Router Cisco 1811 adalah router yang berkualitas dari Cisco yang merupakan evolusi terbaru dari Cisco 1700 series. Router ini adalah pemenang penghargaan untuk router yang terbaik. 

Router konfigurasi tetap Series dirancang untuk akses broadband aman, Metro Ethernet, dan konektivitas nirkabel. Mereka juga membantu bisnis mengurangi biaya dengan mengaktifkan penerapan satu perangkat untuk menyediakan banyak layanan yang biasanya dilakukan oleh perangkat terpisah.

Jadi, dengan anda menggunakan router ini, Anda jadi lebih bisa mengalokasikan biaya untuk maintenance jaringan Anda ke pembiayaan yang lain karena memang hanya dengan satu router, layanan yang diberikan bisa banyak yang mungkin Anda jadi bisa mengurangi layanan dari perangkat yang lain.

Spesifikasi

Cisco 1811 dan 1812 menyediakan akses broadband atau Ethernet berkecepatan tinggi melalui dua port Fast Ethernet WAN 10 / 100BASE-T dan juga menyediakan backup WAN terintegrasi melalui modem analog V.92 (Cisco 1811) atau antarmuka ISDN S / T BRI (Cisco 1812). 

Router Cisco 1811 dan 1812 difokuskan pada akses Ethernet dan dirancang untuk ditawarkan sebagai customer premises equipment (CPE) dalam penerapan Metro Ethernet. Switch delapan port cukup untuk menghubungkan beberapa perangkat dan kapabilitas PoE opsional dapat memasok daya ke telepon IP atau perangkat lain.

Kenapa Harus Memilih Produk Ini ?

Sekarang, mengapa Anda harus memilih produk ini? Cisco 1811 Router ini memiliki berbagai keuntungan yang tidak akan bisa Anda dapatkan di router merk yang lain, diantaranya adalah:

Akses broadband

Untuk Anda yang memiliki berbagai perusahaan cabang, router Cisco 1811 ini sangatlah cocok. Karena akses broadband aman dengan layanan bersamaan untuk kantor cabang dan kecil

ISDN Basic Rate Interface (BRI), modem analog, atau port cadangan Ethernet untuk tautan WAN redundant dan load balancing

Dengan adanya ISDN, maka telekomunikasi antar kantor dari pusat ke cabang menjadi lebih flexible dan lebih menghemat biaya.

LAN Switching dengan POE sebaris opsional

POE (Power Over Ethernet) Injector biasanya digunakan untuk IP camera atau akses point yang belum support dengan POE, POE Injector sanggup digunakan untuk pengaruhi jaringan LAN network ke system POE Switch, di mana jika jaringan tersebut memerlukan solusi penggunaan POE port

LAN nirkabel yang aman untuk pengoperasian 802.11a dan 802.11b / g

Di router ini, LAN wireless dijamin aman untuk pengoperasian 802.11a dan 802.11b/g. Lebih menguntungkannya lagi, kabel LAN ini bisa digunakan secara bersamaan dengan penggunaan beberapa antenna.

Keamanan tingkat lanjut termasuk:

  • Firewall Inspeksi Stateful
  • VPN Keamanan IP (IPSec) (Standar Enkripsi Tiga Data [3DES] atau Standar Enkripsi Lanjutan [AES])
  • Dynamic Multipoint VPN (DMVPN) dan Easy VPN
  • Sistem Pencegahan Intrusi (IPS)
  • Dukungan antivirus melalui Network Admission Control (NAC) dan penegakan kebijakan akses aman

Sangat menguntungkan bukan jika menggunakan router dari Cisco dengan seri 1811 ini? Jika Anda menginginkannya, mungkin Anda mulai berpikir dimana tempat yang tepat untuk membelinya.

Tenang saja, Anda bisa membelinya dari Netdata yang merupakan partner dari Cisco. Anda bisa mendapatkan router Cisco 1811 ini dengan harga yang terjangkau dan dijamin merk asli dari Cisco, jadi dijamin terpercaya.

Sewa Produk

Sekarang ini tentunya banyak perusahaan yang memanfaatkan teknologi dan informasi untuk menunjang pekerjaannya. Baik itu perusahaan yang masih merintis ataupun untuk perusahaan yang sudah besar dan memiliki banyak cabang di era sekarang ini memanfaatkan internet untuk meningkatkan produktivitas pekerjanya.

Adapun sekarang ini banyak perusahaan yang menawarkan jasa yang berkaitan dengan IT, tentunya menggunakan berbagai hardware dan juga software yang mumpuni. Untuk kebutuhan hardware khususnya router, Cisco adalah merk yang sangat dianjurkan karena kualitasnya yang sudah tidak diragukan lagi.

Jika Anda ingin membeli router Cisco dan merasa bahwa untuk membelinya akan sangat memberatkan keuangan perusahaan, menyewanya adalah solusi yang sangat tepat. Namun, adakah tempat yang bisa disewakan router Cisco 1811 yang terkenal akan kualitas sangat bagus daripada merk router yang lain?

Tentunya ada! Anda bisa menyewa Cisco 1811 di Netdata. Netdata adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang IT yang salah satu layanannya adalah menyewakan berbagai perangkat keras khususnya untuk merk Cisco. Anda bisa menyewa router Cisco 1811 di Netdata dengan biaya sewa yang terjangkau.

Anda juga bisa memilih berapa lama durasi untuk menyewa router Cisco 1811 dari Cisco. Dengan proses yang mudah, Anda bisa menyewa Cisco 1811 router untuk menunjang pekerjaan Anda.

Managed Produk

Netdata juga menyediakan jasa managed produk Cisco 1811. Jadi, Anda tidak perlu lagi bingung-bingung untuk konfigurasi router yang akan Anda sewa yang nantinya Anda pasang untuk kebutuhan Anda. Anda hanya tinggal memakainya saja. Bisa dikatakan layanan ini Anda hanya tinggal menyewa saja tidak usah susah-susah untuk konfigurasi router pada jaringan yang Anda miliki.

Teknisi dari Netdata juga sudah profesional dalam menangani managed service Cisco 1811. Semua sudah berpengalaman dan juga sudah terbukti akan hasil kerjanya. Maka dari itu, tidak ada keraguan jika Anda menyewa router Cisco 1811 dari Netdata.

Maintenance

Anda yang sudah memiliki atau sedang menyewa router dari Netdata juga bisa menyewa jasa maintenance. Maintenance ini sangat diperlukan agar menghindari kerusakan. Sebelum terjadi kerusakan yang fatal, lebih baik selalu diawasi dan di maintenance agar bisa tahu letak kesalahan router Cisco 1811.

Dengan pekerja yang handal, dijamin maintenance router dari Netdata akan berjalan dengan lancar dan Anda bisa mendapatkan laporan yang selalu on time untuk keadan router Cisco 1811 Anda.

Tertarik dengan produk cisco 1811 ? Jika kalian ingin tau lebih lanjut kalian bisa hubungi kami.

Loading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Semua operasional PT. Network Data Sistem akan menggunakan domain nds.id per tanggal 8 Mei 2019. Semua informasi/promosi dalam bentuk apapun selain menggunakan domain nds.id bukan tanggung jawab PT. Network Data Sistem Tutup